Cara mengatasi tulisan yang mengecil sendiri di blog

Cara mengatasi tulisan yang mengecil sendiri di blog

Cara mengatasi tulisan mengecil di blog
Pasti kamu pernah saat ngeblog, setelah diposting tulisanmu ada yg mengecil sendiri.
Meskipun gk smua  blogger mengalami ini.

Diubah lagi, ngecil lagi..
Diubah berkali kali font normal jadi small.
normal- small
normal- small
Sampe kamu kesel :v

Gk ribet masalahnya cuma 1 ada pada script HTML
Kadang kadang tulisan yang mengecil sendiri itu disebabkan oleh script HTML yg error. 

Cara mengatasi tulisan yang mengecil sendiri di blog


1. Buka blog - artikelmu yg error - HTML seperti gambar di 
    bawah.

Cara mengatasi tulisan yang mengecil sendiri di blog


2. Habis buka HTML langsung pencet ctrl + f. Untuk mencari 
    kode yg error tersebut.
    Setelah mencet ctrl + f  langsung cari kode ini 
  • <span style="font-size: x-small;">
  • <span style="font-size: xx-small;">
 
3. Jadi penyebab tulisan keganti sendiri itu karna ada tambahan 
    script (x-small/xx-small) dll...
    Tulisan x-small nya kmu ganti dengan normal,large,dll.
    Untuk hasilnya seperti ini 
  • <span style="font-size: large;">
  • <span style="font-size: normal;">
 4. Publish dan pratinjau.
Simple gk ribet, gk panjang penjelasan...
Cara mengatasi tulisan yang mengecil sendiri di blog Cara mengatasi tulisan yang mengecil sendiri di blog Reviewed by Hanan on July 16, 2018 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.